Ingin hatimu tentram?
Mulailah dengan senyum.
Ingin pekerjaanmu selesai tanpa menggerutu?
Mulailah dengan senyum.
Saat amarahmu bergejolak,
Cobalah senyum pada diri sendiri.
Saat orang lain marah-marah,
Berilah senyuman.
Memang tidak semudah itu, tapi mencoba apa salahnya.
Saya sering kali menggerutu dalam hati, tapi saat tersenyum terlebih senyum kepada orang lain maka pikiran buruk yang sedang menggerutu itu akan kalah dengan sendirinya.
Maka, mulailah tersenyum
Pada diri sendiri
Pada orang lain
Pada semua orang.
Asal jangan senyum-senyum sendiri sepanjang waktu, nanti malah dikira kurang waras!
JIKA KAMU TAK SANGGUP MENAHAN LELAHNYA BELAJAR, MAKA KAMU HARUS SANGGUP MENAHAN LELAHNYA KEBODOHAN !!
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Rencana Allah itu Nyata
Hari rabu 16 September 2020, pikiran saya begitu kacau badanpun ikut mendukung. tugas yang begitu numpuk dengan deadline yang bersamaan memb...
-
Bagi pemula di blog wordpress, cara membuat read more di wordpress memang sedikit membingungkan karena tidak tahu cara membuat read more (...
-
Sabtu. Hari yang membuat lelah dengan segala rutinitas pekerjaan. Pekerjaan rumah yang selalu menumpuk setiap harinya. Kami tiga bersaudara ...
-
Sebuah kartu grafis atau VGA menentukan bagaimana gambar akan ditampilkan pada monitor Anda. Biasanya, Anda menginginkan layar yang lebih...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar